5 FASTBOAT KE NUSA PENIDA BESERTA HARGA TIKETNYA | LOmbok Society

Minggu, 20 Januari 2019

5 FASTBOAT KE NUSA PENIDA BESERTA HARGA TIKETNYA

boat ke nusa penida, harga boat ke nusa penida, harga boat murah ke nusa penida, harga fastboat ke nusa penida, jadwal boat ke nusa penida

Baru-baru ini sebuah destinasi baru dan menjadi unggulan hadir dengan view-view yang cukup menarik untuk dilihat oleh mata telanjang kita, landscape yang terbilang berbeda dari tempat yang lain membuatnya menjadi primadona masa kini di Bali. 

Nusa Penida yang kini menjadi tujuan wisata baru di Bali dengan jarak hanya 45 menit penyebrangan menggunakan fastboat, dari berbagai macam cara menuju ke tempat wisata ini, hanya fastboat yang memiliki cara paling cepat untuk mencapai tujuan. 

Beberapa dari wisatawan sering menanyakan, 
Bagaimana menuju pulau Nusa Peninda ?
Transportasi apa yang kita gunakan ?

Dari situ admin merasa tertarik untuk membuat konten berisi informasi bagaimana menuju Nusa Penida dan transportasi apa yang di gunakan. 
Kami mencoba mengulas dengan baik agar para traveller bisa terbantu dengan konten yang kami beirkan, tak terkecuali bagi anda yang sering beperjalanan ke tempat tersebut 

Ada 5 fastboat yang memang sering dioperasikan untuk jasa pengangkutan penumpang dari Sanur menuju ke Nusa Penida dengan jadwal tersendiri. 

untuk harga dan jadwal bervariasi sehingga anda bisa melakukan pengecekan terlebih dahulu sebelum melakukan booking ticketnya.
:
PROMO PAKET TOUR NUSA PENIDA MURAH 1 HARI FULL 
HARGA 600.000/orang 
Include Fastboat PP,  Lunch+Snack, Tiket all destination, Guide, Private Car
4 Destinasi : Klingking Beach, Broken Beach, Angel Billabong & Crystal Bay Beach
Silahkan Kontak Kami

Oh ya,, Jangan lupa untuk datang tepat waktu sesuai dengan jadwal karena memang pengunjung sangat bervarisi di setiap harinya baik itu domestik ataupun mancanegara.

Tanpa berlama-lama berikut fastboat-fasboat ke Nusa Penida sebagai salah satu cara untuk menuju ke Pulau Impian anda Nusa Penida :
FASTBOAT DWI MANUNGGAL

Fastboat yang satu ini bisa terbilang sebagai salah satu fastboat yang cukup besar dengan 5 mesin kapasitas besar di belakang sebagai pendorng kecepatannya, fastboat ini memiliki deck atas yang sangat luas, cocok bagi anda yang ingin menyaksikan keindahan laut dari atas. 
Ingin berjemur, anda bisa memilih seat di atas.

Untuk penyebrangan yang lebih direkomendasikan menggunakan fastboat yang satu ini, selain kapasitasnya besar, juga memiliki kecepatan yang mumpuni agar perjalanan anda tidak menyita waktu yang lebih  lama. 

Harga Tiket
Rp. 100.000,- Per Orang One Way 
Rp. 250.000,- Per Orang Return Ticket  

Jadwal Keberangkatan


NUSA PENIDA
SANUR
07.00 AM
08.00 AM
09.00 AM
11.00 AM
02.30 PM
03.30 PM
05.00 PM
06.00 PM

Gambar Boat Dwi Manunggal 

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

MARUTI EXPRESS FASTBOAT

Maruti fastmerupakan fastboat yang bisa kami katakan sebagai salah satu fastboat ekslusif yang bisa anda gunakan untuk menyebrang ke Pulau Nusa Penida 

Harga yang mesti anda bayarkan seharga Rp. 200.000,- per orang dengan tingkat kenyamanan yang bisa anda rasakan sendiri, telrihat dari gambar membuktikan bahwa kualitas interior merupakan memprioritaskan kenyamanan pelanggan. 

Jika anda berniat untuk melakukan Paket Tour  Nusa Penida Murah, kami merekomendasiakn fastboat yang satu ini, bagi anda yang menginginkan kenyaman dalam berwisata.

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

MOLA-MOLA FASTBOAT

Departure Schedule Mola-Mola Fast Boat

From Sanur From Nusa Penida
07.30 AM 08.30 AM
04.00 PM 17.00 PM

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

ANGEL BILLABONG FASTBOAT

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html
Mengapa anda harus memilih Angel Billabong sebagai fastboat anda
  • Memiliki dermaga sendiri sehingga anda tidak bercampur baur dengan tamu fastboat yang lain, hal ini juga berdampak sangat baik dalam melakukan check-in. 
  • Seat yang cukup nyaman di gunakan dan berstandar keamanan pelayaran yang bisa dipertanggung jawabkan. 
  • Memiliki area bridge atau dermaga yang cukup luas yang bisa di jadikan spot untuk berfoto ria dengan teman anda atau melihat view terbaik sebelum menyebrang.
  • Tenaga ahli pelayaran yang profesional dalam menjalankan tugas
Departure Schedule Angel Billabong Fast Boat
From Sanur From Nusa Penida
07.30 AM 07.00 AM
09.15 AM 01.00 PM
02.00 PM 03.30 PM
04.30 PM 04.30 PM


CROWN FAST CRUISE

Fastboat ini bisa kami bilang sebagai fastboat termewah yang bisa kami lampirkan di informasi fastboat ke Boat ke Nusa Penida

Crow Fast Boat Facilities & Capacity

Crown fast merupakan fastboat yang melayani penyebrangan dari Sanur ke Nusa Penida Island yang hanya menghabiskan waktu 30 menit saja dengan kapasitas 70 penumpang. berikut fasilitas yang dimiliki
  • 2 Unit Life Rafts
  • 4 Unit Life Rings
  • First aid kid box
  • 80 life jackets dewasa
  • 5 life jackets untuk anak2
  • 3 Unit fire extinguisher
  • Insurance by PT. Jasa Raharja
  • Free Mineral Water

Crown Fast Boat Departure Schedule

From Sanur From Nusa Penida
08.15 AM 09.45 AM
11.15 AM 13.45 PM
15.15 PM 16.45 PM

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

http://www.lomboksociety.web.id/2019/01/5-fastboat-ke-nusa-penida-beserta-harga.html

Demikian tentang informasi Fastboat ke Nusa Penida semoga dengan informasi ini memberikan gambaran boat terbaik yang bisa anda pilih untuk penyebrangan ke Nusa Penida

eni sulistiani

Author & Editor

I am an Hotelier who worked for hotel and travel agent, now i arrange my business site to help the people find the best online ticketing and trip during their vacation in Lombok.